• Alamat Redaksi
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami
Rabu, November 12, 2025
Fokuslensa.
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Ragam
  • Hukum
  • Nasional
  • Politik
  • Lintas Peristiwa
  • Budaya
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Tangerang Raya
  • Hiburan
  • Home
  • Daerah
  • Ragam
  • Hukum
  • Nasional
  • Politik
  • Lintas Peristiwa
  • Budaya
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Tangerang Raya
  • Hiburan
No Result
View All Result
Fokuslensa.com
No Result
View All Result
Home Daerah

LKPJ Bupati Purwakarta TA 2022: Memantapkan Kesejahteraan Masyarakat dan Daya Saing Daerah yang Berkelanjutan

fokuslen by fokuslen
April 28, 2023
in Daerah
0
LKPJ Bupati Purwakarta TA 2022: Memantapkan Kesejahteraan Masyarakat dan Daya Saing Daerah yang Berkelanjutan
0
SHARES
18
VIEWS

 

PURWAKARTA || Fokuslensa.com – Setidaknya ada empat program prioritas pembangunan yang disampaikan Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika pada agenda rapat paripurna laporan keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Purwakarta tahun anggaran 2022 di Gedung DPRD setempat pada Jumat, 28 April 2023.

Adapun keempat program prioritas pembangunan Kabupaten Purwakarta tahun anggaran 2022 tersebut diarahkan pada, pertama untuk peningkatan SDM yang berkualitas dan berwawasan lingkungan, kedua pemulihan ekonomi dan perlindungan sosial masyarakat, ketiga untuk peningkatan penyelenggaraan good governance yang berbasis iptek, dan keempat untuk peningkatan infrastruktur dasar perekonomian masyarakat.

" data-ad-slot="">

“Hari ini, kawan-kawan di DPRD Purwakarta telah menyampaikan keputusan tentang catatan dan rekomendasi atas LKPJ Bupati Purwakarta tahun anggaran 2022. Alhamdulillah, laporan yang kami sampaikan dapat diterima dengan baik meskipun ada beberapa catatan dan rekomendasi untuk perbaikan yang perlu diperhatikan,” ujar Ambu Anne.

Bupati Anne juga mengapresiasi catatan dan rekomendasi dari DPRD itu yang merupakan hasil evaluasi dan penilaian yang obyektif terhadap penyelenggaraan pemerintah daerah selama tahun anggaran 2022 lalu.

Namun demikian, lanjut Anne, pembangunan di Kabupaten Purwakarta untuk tahun anggaran 2022 telah sesuai dengan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Purwakarta tahun 2022, dengan tema, memantapkan kesejahteraan masyarakat dan daya saing daerah yang berkelanjutan.

“Pada tahun 2022, banyak keberhasilan yang telah dicapai dan dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya pengakuan dan penghargaan dari berbagai pihak terhadap kemajuan diberbagai bidang yang dicapai oleh jajaran Pemkab Purwakarta. Namun demikian, kita juga mengakui masih terdapat kekurangan bahkan ketidakpuasan masyarakat terhadap program yang berjalan, dan hal ini akan menjadi bahan evaluasi untuk kedepan,” beber Ambu Anne.

Baca Juga

Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan

Wow Terlibat Peredaran Narkoba Oknum Anggota Polres Lebak Kini Di Berhentikan

Menurutnya, permasalahan pembangunan kedepan semakin penuh tantangan, sejalan dengan tuntutan dinamika pembangunan untuk menuju peningkatan kesejahteraan rakyat yang lebih baik lagi.

“Oleh karena itu, kita perlu memperkuat komitmen pembangunan melalui pelaksanaan rencana kerja pemerintah daerah tahun 2023 dan penyusunan rencana kerja pemerintah daerah yang semakin partisipatif dan adaptif terhadap aspirasi dan kebutuhan masyarakat,” ujar Ambu Anne.

Ia juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh stakeholders pembangunan, pimpinan dan anggota DPRD Purwakarta, jajaran perangkat daerah di lingkungan Pemkab Purwakarta termasuk jajaran pemerintahan desa dan masyarakat Kabupaten Purwakarta secara keseluruhan, serta pihak swasta yang telah memberikan dukungan dan bekerja keras bahu-membahu untuk melaksanakan urusan pemerintahan pembangunan dan kemasyarakatan di tahun 2022 yang lalu.

“Kami menyampaikan permohonan maaf apabila dalam penyelenggaraan pemerintahan hingga penyampaian LKPJ tahun anggaran 2022 ini terdapat kekurangan maupun kekeliruan, baik yang mencakup substansi kepemerintahan maupun redaksional. Kritik dan saran yang konstruktif sangat diharapkan sebagai bahan perbaikan kinerja di akhir masa jabatan saya ini. semoga Allah SWT, Tuhan YME meridhoi segala langkah dan upaya kita untuk memajukan dan mensejahterakan masyarakat Kabupaten Purwakarta,” demikian Ambu Anne.

Sebelumnya, Ketua DPRD Kabupaten Purwakarta, Ahmad Sanusi mengungkapkan bahwa Bupati Purwakarta telah menyampaikan LKPJ TA 2022. Dengan demikian berdasarkan peraturan, DPRD harus melakukan pembahasan LKPJ paling lambat 30 hari setelah LKPJ diterima.

“Pembahasan LKPJ dimaksud dilakukan dengan memperhatikan capaian kinerja program kegiatan pemerintah daerah. Pada esensinya penyelenggaraan yang telah dilaksanakan dalam kurun waktu tersebut guna perbaikan ditahun berikutnya. Oleh karena itu, alangkah bijaksananya apabila LKPJ TA 2022 ini bisa dijadikan sebagai wahana introspeksi agar kekurangan-keurangan dapat diperbaiki pada tahun berikutnya,” kata Haji Amor, begitu ia kerap disapa.

Sementara, Anggota DPRD Purwakarta dari Fraksi PKB, Ceceng Abdul Qodir berkomentar, LKPJ Bupati Purwakarta tahun anggaran 2022 diterima dengan memberikan catatan dan rekomendasi yang merupakan salahsatu bentuk perwujudan amanat konstitusi yaitu pertanggungjawaban tahunan atas pelaksanaan pemerintahan daerah.

Menurutnya, LKPJ tersebut berisi tentang laporan atas implementasi kebijakan pembangunan dan keuangan yang sudah ditetapkan, maupun sisepakati oleh pemerintah daerah bersama-sama DPRD.

“Catatan dan rekomendasi LKPJ ini juga disusun dalam rangka untuk mengevaluasi kinerja pemerintah Kabupaten Purwakarta selama satu tahun anggaran yaitu tahun 2022, hasil pembahasaan laporan keterangan pertanggungjawaban oleh DPRD ini harus menjadi bahan dalam penyusunan perencanaan pada tahun berjalan dan tahun berikutnya,” kata Ceceng.

(Mugeni )

Related Posts

Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan
Daerah

Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan

November 12, 2025
Wow Terlibat Peredaran Narkoba Oknum Anggota Polres Lebak Kini Di Berhentikan
Daerah

Wow Terlibat Peredaran Narkoba Oknum Anggota Polres Lebak Kini Di Berhentikan

November 11, 2025
Bupati Bersama Ketua DPRD Lakukan Panen Jagung di Lahan Ketapang Desa Tetegeonaai
Daerah

Bupati Bersama Ketua DPRD Lakukan Panen Jagung di Lahan Ketapang Desa Tetegeonaai

November 11, 2025
Kepala Bidang Jalan DPUTR ( Dina Cahyadi),Progres Pembangunan Jalan Parakan Celi, Warga Rasakan Manfaat Nyata
Daerah

Kepala Bidang Jalan DPUTR ( Dina Cahyadi),Progres Pembangunan Jalan Parakan Celi, Warga Rasakan Manfaat Nyata

November 11, 2025
BUPATI NIAS BERSAMA KETUA DPRD PANEN JAGUNG DI DESA SIHARE’O III BAWOSALO’O BERUA
Daerah

BUPATI NIAS BERSAMA KETUA DPRD PANEN JAGUNG DI DESA SIHARE’O III BAWOSALO’O BERUA

November 10, 2025
Santri di Purwakarta Terserempet Kereta Api Saat Hendak Menyeberang Rel
Daerah

Santri di Purwakarta Terserempet Kereta Api Saat Hendak Menyeberang Rel

November 10, 2025
Next Post
Bupati Anne Ajak Provinsi Jabar Dorong Kampung Nila Purwakarta Jadi Pusat Budidaya Ikan Tawar Nasional

Bupati Anne Ajak Provinsi Jabar Dorong Kampung Nila Purwakarta Jadi Pusat Budidaya Ikan Tawar Nasional

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

POPULAR NEWS

Berdalih Suntikan Vitamin C, Seorang Perawat RS Rama Hadi Diduga Bius Dan Perkosa Pasien

Berdalih Suntikan Vitamin C, Seorang Perawat RS Rama Hadi Diduga Bius Dan Perkosa Pasien

Mei 31, 2020
CABUT PENGADUAN DI KEPOLISIAN MESTI BAYAR ATAU GRATIS..??

CABUT PENGADUAN DI KEPOLISIAN MESTI BAYAR ATAU GRATIS..??

Juni 30, 2020
MODEL SEXY Dan HOT ASAL KOTA MEDAN MELINDA CLARINDA IKUTI AUDISI DI BOSBRO PRODUCTION

MODEL SEXY Dan HOT ASAL KOTA MEDAN MELINDA CLARINDA IKUTI AUDISI DI BOSBRO PRODUCTION

Juni 6, 2020
Penanaman Tiang Internet, Diduga RW Terima Kompensasi 1 Juta Pertiang

Penanaman Tiang Internet, Diduga RW Terima Kompensasi 1 Juta Pertiang

Agustus 18, 2022
PASAR KEMIS SURGANYA PRIA HIDUNG BELANG

PASAR KEMIS SURGANYA PRIA HIDUNG BELANG

Oktober 26, 2020

EDITOR'S PICK

Pemko Gunungsitoli Canangkan Gerakan Jumat Bersih dan Penanaman Bibit Pohon

Pemko Gunungsitoli Canangkan Gerakan Jumat Bersih dan Penanaman Bibit Pohon

Maret 7, 2025
Aplikasi Daluwang, Solusi Dimasa Pandemi untuk Tanda Tangan Dokumen

Solusi Dikala Pandemi, Pemkab Purwakarta Luncurkan Aplikasi Tanda Tangan Digital

Oktober 7, 2020
Kapolda Sumsel Lakukan Silaturahmi Ketokoh Masyarakat H. halim

Kapolda Sumsel Lakukan Silaturahmi Ketokoh Masyarakat H. halim

Juni 25, 2020
Giat Dikmas,lantas Polsek Jatisari Terhadap Pengemudi Truk Berhenti Di Bahu Jalan

Giat Dikmas,lantas Polsek Jatisari Terhadap Pengemudi Truk Berhenti Di Bahu Jalan

Oktober 5, 2023

Tentang Kami

Media Fokuslensa.com Merupakan Media Online & Cetak, Tajam Aktual Dan Terpercaya

Alamat Kantor Redaksi Pusat : Jalan Veteran, Gank Veteran III, No D 32, Pintu No 5 , RT. 03/RW. 04, Kelurahan Babakan, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Provinsi Banten. 15118

Nomor Rekening Bank
BJB Syariah : 5040206015331 – Atas Nama PT Suara Fokus Global

Email: fokuslensa24233@gmail.com
Situs web : www.fokuslensa.com
Nomor HP / WA : +380999126750

Wartawan Atau Jurnalis -: Media Fokus Lensa / www.fokuslensa.com – Harus di Lengkapi Surat Tugas dan Kartu i’d Card / KTA yang Masih Aktif.

Harus Menjunjung Tinggi Kode Etik Jurnalistik Dan UUD PERS No.40 Tahun 1999 Dengan Berpedoman Media Cyber.

Jika ada Wartawan Atau Jurnalis Media Fokus Lensa/www.fokuslensa.com yang Kartu Id’Card / KTA nya Tidak Aktif atau Mati Dan jika ada Yang Mengaku Wartawan Fokus Lensa/www.fokuslensa.com dan Tidak Tercantum Namanya di BOX Redaksi, silakan kontak ke Redaksi Media Fokus Lensa/www.fokuslensa.com di Nomor HP: WA : +380999126750

Follow us

Kategori

  • Budaya (98)
  • Daerah (4.750)
  • Hiburan (57)
  • Hukum (421)
  • Internasional (65)
  • Kesehatan (151)
  • Kriminal (207)
  • Legalitas Perusahaan (3)
  • Lintas Peristiwa (226)
  • Nasional (369)
  • Olah Raga (59)
  • Opini (38)
  • Pendidikan (108)
  • Politik (181)
  • Ragam (352)
  • Tangerang Raya (940)
  • TNI-Polri (1.131)
  • Uncategorized (122)
  • Vidio (26)
  • Wisata (64)
Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan

Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan

November 12, 2025
Wow Terlibat Peredaran Narkoba Oknum Anggota Polres Lebak Kini Di Berhentikan

Wow Terlibat Peredaran Narkoba Oknum Anggota Polres Lebak Kini Di Berhentikan

November 11, 2025
Bupati Bersama Ketua DPRD Lakukan Panen Jagung di Lahan Ketapang Desa Tetegeonaai

Bupati Bersama Ketua DPRD Lakukan Panen Jagung di Lahan Ketapang Desa Tetegeonaai

November 11, 2025
U-Ditch di Dasana Indah Diduga Berkualitas Dibawah Standar, LipanHam Minta PPTK Kelapa Dua Segera Panggil Kontraktor

U-Ditch di Dasana Indah Diduga Berkualitas Dibawah Standar, LipanHam Minta PPTK Kelapa Dua Segera Panggil Kontraktor

November 11, 2025
Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan

Perayaan Ulang Tahun Wali Kota Gunungsitoli ke-44 Berlangsung Hangat dan Penuh Kebersamaan

November 12, 2025
  • Alamat Redaksi
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami

© 2020 Dibuat - Oleh Arifin.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Ragam
  • Hukum
  • Nasional
  • Politik
  • Lintas Peristiwa
  • Budaya
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Tangerang Raya
  • Hiburan

© 2020 Dibuat - Oleh Arifin.

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In