• Alamat Redaksi
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami
Rabu, Mei 7, 2025
Fokuslensa.
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Ragam
  • Hukum
  • Nasional
  • Politik
  • Lintas Peristiwa
  • Budaya
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Tangerang Raya
  • Hiburan
  • Home
  • Daerah
  • Ragam
  • Hukum
  • Nasional
  • Politik
  • Lintas Peristiwa
  • Budaya
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Tangerang Raya
  • Hiburan
No Result
View All Result
Fokuslensa.com
No Result
View All Result
Home Hukum

Pabrik Pengolahan Limbah Plastik di Curug Izinnya Hanya Sebatas Usaha Dagang

fokuslen by fokuslen
November 2, 2023
in Hukum, Tangerang Raya
0
Pabrik Pengolahan Limbah Plastik di Curug Izinnya Hanya Sebatas Usaha Dagang
0
SHARES
91
VIEWS

 

Tangerang – Fokuslensa.com – Ada berbagai macam kelengkapan dokumen Izin Usaha yang harus dipenuhi ketika ingin mendirikan sebuah usaha, baik itu dalam bentuk UD, CV, Firma, atau PT, yang dalam hal ini digunakan untuk legalitasnya.

Banyak perusahaan yang telah memenuhi surat izin usahanya, namun tak jarang dokumen yang mereka miliki tersebut tidak sesuai dengan peruntukannya, bahkan diantaranya tidak berizin sama sekali alias bodong.

Seperti pabrik pengolahan limbah plastik yang berada di Kelurahan Sukabakti, Kecamatan Curug, Kabupaten Tangerang yang diduga hanya sebatas memiliki izin Usaha Dagang (UD). Padahal pabrik ini jelas-jelas bergerak dalam bidang industrial.

Tak hanya itu, selain dugaan izin yang tidak sesuai peruntukannya, pabrik dengan nama UD. Rusli ini juga terindikasi tidak mempunyai Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) yang memadai, sehingga limbah cair hasil produksi yang mereka alirkan dapat merusak ekosistem alam dan mencemari lingkungan hidup. Kamis, 02/11/2023.

Saat dikonfirmasi, pihak keamanan mengatakan bahwa pemilik pabrik jarang ada di lokasi tempat dirinya bekerja, hanya saja jika ingin bertanya terkait izin, dia mengarahkan Awak Media untuk menghubungi seseorang yang bernama Endang.

“Bosnya lagi enggak ada, kalau mau tanya izin jangan ke saya, ke Endang saja, dia orang kepercayaan bos,” ucapnya sembari memberitahu kontak person Endang. 01/11/2023.

Baca Juga

Camat Cisauk Dinilai Kurang Tegas, Proyek Uditch Lagi-Lagi Dikerjakan Asal Jadi

Tak Pasang Papan Informasi, DPD LSM LipanHam Minta Camat Cisauk Panggil Pelaksana Proyek

Sementara, Endang yang mengaku sebagai karyawan lepas membenarkan bahwa izin pabrik ini adalah Usaha Dagang.

“Iya, lebih jelasnya tanya saja ke bagian perizinan, saya juga enggak tahu,” paparnya melalui pesan WhatSapp.

Oleh karena itu, Ketua Umum Laskar Pasundan Indonesia (LPI) Rohmat Hidayat angkat bicara terkait izin yang tidak sesuai dengan peruntukannya, dirinya juga akan layangkan surat ke pihak-pihak terkait, khususnya dinas perizinan Kabupaten Tangerang.

“Jika memang indikasi ini terbukti benar adanya, maka kuat dugaan bahwa ada oknum-oknum dinas perizinan yang telah menerima suap atau gratifikasi dari pemilik pabrik, apabila hal ini dapat terbukti, semua pihak yang ikut terlibat saya harap akan lanjut ke ranah hukum,” ujar Rohmat kepada Wartawan.

Lebih rinci, Rohmat mengatakan bahwa bagaimana mungkin pabrik yang jelas-jelas produksi pengolahan limbah plastik dan memiliki karyawan banyak, namun izinnya Usaha Dagang.

“Enggak jelas ini, pengawasan dari dinas sendiri gimana, masa bertahun-tahun tutup mata, kerja nya kemana aja, terjun dong kelapangan, udah tahu izin tak sesuai kok diem aja, ada sesuatu gitu,” tegasnya.

Sampai berita ini diterbitkan, Instansi terkait belum dikonfirmasi.

( Cahyo )

Related Posts

Camat Cisauk Dinilai Kurang Tegas, Proyek Uditch Lagi-Lagi Dikerjakan Asal Jadi
Tangerang Raya

Camat Cisauk Dinilai Kurang Tegas, Proyek Uditch Lagi-Lagi Dikerjakan Asal Jadi

Mei 6, 2025
Tak Pasang Papan Informasi, DPD LSM LipanHam Minta Camat Cisauk Panggil Pelaksana Proyek
Tangerang Raya

Tak Pasang Papan Informasi, DPD LSM LipanHam Minta Camat Cisauk Panggil Pelaksana Proyek

Mei 5, 2025
Larang Wartawan Meliput Proyek, Diduga Kepala Puskesmas Binong Takut Ketahuan Bangkainya
Tangerang Raya

Larang Wartawan Meliput Proyek, Diduga Kepala Puskesmas Binong Takut Ketahuan Bangkainya

Mei 4, 2025
Bantah Sosper, Dewan Uswatun Hasanah Buka Suara: Kegiatan Itu Murni Halal Bihalal
Tangerang Raya

Bantah Sosper, Dewan Uswatun Hasanah Buka Suara: Kegiatan Itu Murni Halal Bihalal

Mei 4, 2025
Belum Genap 8 tahun, Reyhans Clementrich Houston, Meraih 2 Emas dan 1 Perak
Tangerang Raya

Belum Genap 8 tahun, Reyhans Clementrich Houston, Meraih 2 Emas dan 1 Perak

Mei 3, 2025
BAZNAS Kabupaten Tangerang Luncurkan Program Peduli Pendidikan di Momen Hardiknas 2025
Tangerang Raya

BAZNAS Kabupaten Tangerang Luncurkan Program Peduli Pendidikan di Momen Hardiknas 2025

Mei 3, 2025
Next Post
Pelaku Curas Lintas Kabupaten Diamankan Jajaran Polres Lampung Utara

Pelaku Curas Lintas Kabupaten Diamankan Jajaran Polres Lampung Utara

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

POPULAR NEWS

Berdalih Suntikan Vitamin C, Seorang Perawat RS Rama Hadi Diduga Bius Dan Perkosa Pasien

Berdalih Suntikan Vitamin C, Seorang Perawat RS Rama Hadi Diduga Bius Dan Perkosa Pasien

Mei 31, 2020
CABUT PENGADUAN DI KEPOLISIAN MESTI BAYAR ATAU GRATIS..??

CABUT PENGADUAN DI KEPOLISIAN MESTI BAYAR ATAU GRATIS..??

Juni 30, 2020
MODEL SEXY Dan HOT ASAL KOTA MEDAN MELINDA CLARINDA IKUTI AUDISI DI BOSBRO PRODUCTION

MODEL SEXY Dan HOT ASAL KOTA MEDAN MELINDA CLARINDA IKUTI AUDISI DI BOSBRO PRODUCTION

Juni 6, 2020
Penanaman Tiang Internet, Diduga RW Terima Kompensasi 1 Juta Pertiang

Penanaman Tiang Internet, Diduga RW Terima Kompensasi 1 Juta Pertiang

Agustus 18, 2022
PASAR KEMIS SURGANYA PRIA HIDUNG BELANG

PASAR KEMIS SURGANYA PRIA HIDUNG BELANG

Oktober 26, 2020

EDITOR'S PICK

Model Beriel Bebiriel Jadi Lawan Main Heru BosBro Di Film Pendek “Babeh GueBabeh Lue Juga” Youtube Channel TESIS Pictures

Model Beriel Bebiriel Jadi Lawan Main Heru BosBro Di Film Pendek “Babeh GueBabeh Lue Juga” Youtube Channel TESIS Pictures

Desember 5, 2022
Permudah Pengurusan Berkas CPPPK, Pemkab Nias Barat Keluarkan Call Center

Permudah Pengurusan Berkas CPPPK, Pemkab Nias Barat Keluarkan Call Center

Januari 25, 2022
Persatuan Wartawan Indonesia Kota Tangerang Lakukan Penyegaran Organisasi

Persatuan Wartawan Indonesia Kota Tangerang Lakukan Penyegaran Organisasi

Mei 20, 2020
Jelang Hari Kesehatan Jiwa Sedunia, Bupati Nias Barat Lepas Pasung 2 ODGJ

Jelang Hari Kesehatan Jiwa Sedunia, Bupati Nias Barat Lepas Pasung 2 ODGJ

Oktober 5, 2022

Tentang Kami

Media Fokuslensa.com Merupakan Media Online & Cetak, Tajam Aktual Dan Terpercaya

Alamat Kantor Redaksi Pusat : Jalan Veteran, Gank Veteran III, No D 32, Pintu No 5 , RT. 03/RW. 04, Kelurahan Babakan, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Provinsi Banten. 15118

Nomor Rekening Bank
BJB Syariah : 5040206015331 – Atas Nama PT Suara Fokus Global

Email: fokuslensa24233@gmail.com
Situs web : www.fokuslensa.com
Nomor HP / WA : +380999126750

Wartawan Atau Jurnalis -: Media Fokus Lensa / www.fokuslensa.com – Harus di Lengkapi Surat Tugas dan Kartu i’d Card / KTA yang Masih Aktif.

Harus Menjunjung Tinggi Kode Etik Jurnalistik Dan UUD PERS No.40 Tahun 1999 Dengan Berpedoman Media Cyber.

Jika ada Wartawan Atau Jurnalis Media Fokus Lensa/www.fokuslensa.com yang Kartu Id’Card / KTA nya Tidak Aktif atau Mati Dan jika ada Yang Mengaku Wartawan Fokus Lensa/www.fokuslensa.com dan Tidak Tercantum Namanya di BOX Redaksi, silakan kontak ke Redaksi Media Fokus Lensa/www.fokuslensa.com di Nomor HP: WA : +380999126750

Follow us

Kategori

  • Budaya (97)
  • Daerah (4.388)
  • Hiburan (57)
  • Hukum (407)
  • Internasional (65)
  • Kesehatan (148)
  • Kriminal (203)
  • Legalitas Perusahaan (3)
  • Lintas Peristiwa (222)
  • Nasional (358)
  • Olah Raga (54)
  • Opini (38)
  • Pendidikan (97)
  • Politik (179)
  • Ragam (338)
  • Tangerang Raya (780)
  • TNI-Polri (1.107)
  • Uncategorized (120)
  • Vidio (26)
  • Wisata (64)
SEKDA NIAS MONITORING PROSES PELAKSANAAN SELEKSI P3K TAHAP II

SEKDA NIAS MONITORING PROSES PELAKSANAAN SELEKSI P3K TAHAP II

Mei 6, 2025
Pemasangannya Tumpang Tindih, Proyek Paving Blok di Binong Lemah Pengawasan dari Kecamatan Curug

Pemasangannya Tumpang Tindih, Proyek Paving Blok di Binong Lemah Pengawasan dari Kecamatan Curug

Mei 6, 2025
Camat Cisauk Dinilai Kurang Tegas, Proyek Uditch Lagi-Lagi Dikerjakan Asal Jadi

Camat Cisauk Dinilai Kurang Tegas, Proyek Uditch Lagi-Lagi Dikerjakan Asal Jadi

Mei 6, 2025
PPWI Nasional Adakan Kunjungan Silahturahmi ke Kediaman Habib Muhammad Rizieq Shihab

PPWI Nasional Adakan Kunjungan Silahturahmi ke Kediaman Habib Muhammad Rizieq Shihab

Mei 6, 2025
SEKDA NIAS MONITORING PROSES PELAKSANAAN SELEKSI P3K TAHAP II

SEKDA NIAS MONITORING PROSES PELAKSANAAN SELEKSI P3K TAHAP II

Mei 6, 2025
  • Alamat Redaksi
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Tentang Kami

© 2020 Dibuat - Oleh Arifin.

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
  • Ragam
  • Hukum
  • Nasional
  • Politik
  • Lintas Peristiwa
  • Budaya
  • Kriminal
  • Legalitas Perusahaan
  • Tangerang Raya
  • Hiburan

© 2020 Dibuat - Oleh Arifin.

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In